Translate

Friday, April 4, 2014

Cara menambah efek salju pada blogger



Cara menambah efek salju pada blogger

Hai sebelumnya saya ucapkan Asalammu alaikum Wr Wb”....!!
Dikali ini saya akan menjelaskan sedikit tentang tutorial atau cara menambahkan “Efek salju” pada blogger. Cara ini saya tuliskan khusus untuk Anda agar dapat mempercantik tampilan blog Anda dengan efek salju bertaburan.

 
Nah langsung saja lihat caranya dibawah ini:
1.                   Login Ke Blogger Anda.
2.                   Selanjutnya Klik pada daftar nama blog Anda atau klik segitiga kecil yang ada di sebelah kanan Daftar Nama blog Anda.
3.                   Klik Tata Letak.
4.                   Lalu klik Tambah Gadget dan klik + pada bagian HTML/javaScript.
5.                   Selanjutnya: kosongkan judul dan Msukan kode Gadget efek salju di bawah ini.
<script type=”text/javascript”
Src”https://sites.google.com/site/unwanted86/javascript
/snowwhite.js”></script>
 





6.                   Selanjutnya klik simpan, Selesai!


Nah bagai mana mudah bukan”....???
Wuah sekarang lihat tampilan blog Anda, wuidih dingin, serasa hujan salju beneran ya hehehe.
Mungkin, dari sebagaian kalian semua sudah ada tahu bagai mana cara “menambahkan efek saljua pada blogger” tersebut, tetapi bagi yang tidak tahu semoga posting saya bermanfaat bagi Anda semua.

No comments:

Post a Comment